Otto Sidharta Berkolaborasi Musik, Tari, Yoga dan Karya Puisi di BWCF 2019

Fokuskini – Karya terbaru komposer Otto Sidharta ikut ambil bagian di festival tahunan kedelapan, Borobudur Writers & Cultural Festival (BWCF 2019, 21-23 November di Yogyakarta dan Magelang) dengan tajuk “Harihara” yang melibatkan koreografi tari, yoga dan vokalisasi musik selain pembacaan puisi panjang Subagio Sastrowardoyo itu sendiri. Mengambil tempat pertunjukan di Bukit Rhema Gereja Ayam, Borobudur, […]

Continue Reading

BWCF 2019 Dibuka Pidato Kebudayaan oleh Dr Andrea Acri di Hotel Tentrem

Fokuskini – Tahun kedelapan penyelenggaraan Borobudur Writers & Cultural Festival 2019 sebentar lagi bakal berlangsung di Hotel Tentrem, Yogyakarta; serta di beberapa lokasi di kawasan Borobudur, Magelang, Jawa Tengah pada 21-23 November nanti dengan pembiayaan gratis bagi masyarakat penonton. “Tetap gratis karena demi pendidikan (buat masyarakat luas),” dijelaskan Kurator BWCF, Seno Joko Suyono dalam keterangannya […]

Continue Reading