Putaran Knockout “The Voice Indonesia” Adu Kualitas Diselingi Guyonan Para Coach

Fokuskini – Saling mempengaruhi dalam penilaian, dan membangga-banggakan superioritas tim diantara para coach dengan juga mereka menyayangkan karena dari tiga giliran kontestan yang mesti dipilih hanya boleh seorang saja lolos ke Battle Round. Kesemua hal itu membuat putaran Knockout The Voice Indonesia pada Kamis malam tadi (3/10/2019), tambah bikin dagdigdug peserta plus penonton pendukungnya. Coach […]

Continue Reading

Panjangkan Napas, Terus Saksikan Babak Knockout “The Voice Indonesia”

Fokuskini – Setelah melewati 9 episode yang sengit di babak Blind Auditions, di jelang akhir pekan pada Jumat malam (27/9/2019), tercatat sebanyak 84 kontestan dari #TeamArmand, #TeamVidiNino, #TeamIsyana dan juga #TeamTiti telah menuju babak selanjutnya yaitu Knockout berupa pertarungan antara 3 kontestan dalam 1 tim yang sama. Di babak ini, masing-masing coaches dengan penuh kepercayaan […]

Continue Reading

Bujuk Rayu “Coaches” Saling Saing Semangati Peserta Blind Auditions TVI

Fokuskini – Kian ketat, persaingan para coach The Voice Indonesia (TVI) membujuk rayu setiap kontestan Blind Auditions yang dianggap layak untuk ditampung potensinya. Dimulai dari Armand Maulana, Kamis malam tadi (26/9/2019), yang berhasil menarik minat duo tunangan Sisca dan Jun asal Jakarta, meski harapan frontman Gigi ini justru berkehendak memisah keduanya buat bernyanyi solo. Armand […]

Continue Reading

The Voice Indonesia: Coach Isyana “Disukai” Warga Perantau

Fokuskini – Pentas tahapan Blind Auditions “The Voice Indonesia” jelang akhir pekan ini menampilkan 12 kontestan yang rata-rata adalah warga perantau yang memiliki semangat mengejar mimpi. Hebatnya, mereka bukan sembarang mengejar mimpi karena kesemua membawa modal percaya diri dan berbangga mengangkat karakteristik daerah asalnya masing-masing mulai dari Medan, Cianjur, Bandung, Bali, Kupang hingga Papua. Dimulai […]

Continue Reading

The Voice Indonesia: Saksikan Indonesia Bernyanyi Sepenuh Hati

Fokuskini – Menonton GTV kini dirasakan kurang klop kalau tanpa The Voice Indonesia yang sudah berlangsung tujuh episode di musim ini diikuti orang-orang muda dengan keunikan vokal tersendiri dari berbagai penjuru Nusantara. Baru saja tahapan Blind Auditions, misalnya kita tadi dibawa kenangan haru pada sekilas alunan lagu Back To Black punya Amy Winehouse yang kukuh […]

Continue Reading

Tonton Terus di GTV: Semakin Sengit Blind Auditions TVI Musim Ini

Fokuskini – Di Indonesia juga demikian banyak anak muda berpotensi yang dibukakan peluangnya buat saling saing positif mengikuti The Voice Indonesia yang kini sudah memasuki musim ke-4. Bahkan babak lanjutan Blind Auditions TVI terus-terusan bikin para coach terdiri dari Titi DJ, Armand Maulana, Vidi/Nino serta Isyana Sarasvati saling berebut membujuk kontestan-kontestan supaya memilih masuk didalam […]

Continue Reading

Coach Isyana Jadi Pilihan Adjani Atas Persetujuan Sang Bunda

Fokuskini – Coach Isyana mendapatkan Adjani yang memilih gabung didalam tim penyanyi opera pop yang baru saja merlis lagu terbaru, “Untuk Hati yang Terluka”. Masih berusia 18 tahun, remaja potensial ini ternyata merupakan putri dari artis dan presenter Alya Rohali. Alya yang khusus hadir jadi penyemangat di babak Blind Auditions The Voice Indonesia hari Kamis […]

Continue Reading

Rutin Tayang Dua Kali Seminggu, Kini The Voice Indonesia Ada Dangdutnya

Fokuskini – Sebagai wadah program talent search yang selalu memberi warna baru pada industri musik Indonesia, The Voice Indonesia kini memperlebar dirinya dengan kontestan bergenre dangdut dan musik melayu serta pop tradisional. Angela Tanoesoedibjo selaku Managing Director GTV, dalam bagian keterangannya menyebut TVI yang memiliki standar tinggi dalam kontes pencarian bakat bernyanyi di musim ini […]

Continue Reading

Isyana Sarasvati Jadi Coach “The Voice Indonesia 2019”: Ada Gairah Dialog Musik

Fokuskini – GTV kembali menampilkan talenta-talenta muda berbakat lewat kompetisi penyanyi pendatang baru berpotensi besar di atas panggung, The Voice Indonesia 2019. Kontes pencarian bakat The Voice Indonesia yang disanjung kualitasnya ini, diharapkan terus menerus memberikan pengalaman berkompetisi berbeda dan berharga, karena formasi para coach TVI selalu saja terbilang sahih. Apalagi kali ini di tahun […]

Continue Reading

“Kampung Ramadan” Pilih Bandung dan Serang sebagai Kota Penyelenggaraan

FOKUSKINI – Kangen dengan program rutin tahunan persembahan GTV pada saat bulan suci Ramadan? Jangan khawatir, karena Kampung Ramadan bakal kembali hadir menyambangi mesjid-mesjid pilihan di pelosok tanah air. Kali ini kota Bandung, Jawa Barat dan Serang, Banten menjadi tujuan penyelenggaraan “Kampung Ramadan” tahun ini, mulai 11 Mei 2019. Rangkaian program acaranya yang dimulai dari […]

Continue Reading