Industri Manufaktur di Indonesia Masih Bergeliat Positif
Fokuskini – Industri manufaktur di Indonesia masih menunjukkan geliat positif di tengah kondisi ekonomi global yang tidak menentu akibat krisis dan resesi. Ini tercermin dari laporan S&P Global yang menunjukkan capaian Purchasing Managers’ Index (PMI) manufaktur Indonesia pada Oktober tahun ini yang berada di level 51,8. Posisi di atas 50,0 menandakan sektor manufaktur dalam tahap ekspansif. “Selama […]
Continue Reading