KNIU: Pentingnya Pemahaman Budaya Global untuk Anak

Fokuskini – Komisi Nasional Indonesia untuk UNESCO (KNIU) menggelar sosialisasi program “Sayembara Buku Harian Bergambar Enikki 2024/2025.” Enikki, yang berarti buku harian dalam bahasa Jepang, dijadikan sosialisasi program kompetisi buat memotivasi anak Asia mengekspresikan pemikiran, pengalaman, dan perasaan mereka melalui seni dan tulisan. Tahun ini mengusung tema “Inilah Hidupku”; merupakan bentuk kolaborasi antara KNIU, Mitsubishi […]

Continue Reading

KNIU Harap Jurnalis Indonesia Bisa Raih Penghargaan Guillermo Cano

Fokuskini – Ketua Komite Nasional Indonesia untuk UNESCO (KNIU), Itje Chodidjah,  mengungkapkan banyak talenta jurnalistik Indonesia yang berpotensi besar mengikuti ragam kegiatan penghargaan internasional. Hal ini disampaikan dalam Koordinasi Sosialisasi Guillermo Cano World Press Freedom Prize 2022 secara virtual, kemarin. Dijelaskan Itje, Guillermo Cano World Press Freedom Prize 2022 merupakan anugerah bagi insan pers yang […]

Continue Reading