Kemenkes Terus Cegah dan Kendalikan Penyakit Tropis Terabaikan
Fokuskini – Kementerian Kesehatan terus berupaya melakukan pencegahan dan pengendalian penyakit tropis terabaikan atau neglected tropical diseases (NTDs). Upaya ini dilakukan untuk mengejar target eliminasi NTDs di Indonesia. Badan Kesehatan Dunia (WHO) menyebut ada 20 penyakit yang termasuk NTDs. Penyakit tersebut disebabkan oleh berbagai patogen, termasuk virus, bakteri, protozoa, dan cacing parasit. Di Indonesia ada […]
Continue Reading