Jokowi Serius dalam Upaya Pengembangan Sektor Industri Manufaktur

Fokuskini – Presiden Joko Widodo menyampaikan beberapa isu terkait industri pada Sidang Tahunan MPR RI serta Sidang Bersama DPR RI dan DPD RI dalam rangka HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia. Ini menandakan bahwa selama 10 tahun pemerintahan Jokowi serius dalam upaya pengembangan sektor industri manufaktur untuk meningkatkan perekonomian nasional. “Presiden Joko Widodo telah membuktikan tekad, […]

Continue Reading

Bintang Budaya Parama Dharma untuk Harry Roesli

Fokuskini – Presiden Joko Widodo telah menganugerahkan tanda kehormatan Bintang Budaya Parama Dharma antara lain kepada almarhum Djauhar Zaharsyah Fahrudin Roesli (Harry Roesli) yang dikenal dengan julukan Si Bengal dari Bandung, merupakan sosok seniman eksentrik yang telah melahirkan banyak karya fenomenal dalam jagat musik Indonesia. Selain kemampuannya meracik lirik yang sarat kritik sosial, Ia juga […]

Continue Reading

Presiden Joko Widodo: Indonesia Kaya Potensi EBT

Fokuskini – Presiden Joko Widodo menyatakan Indonesia berkomitmen penuh untuk mempercepat transisi energi, melalui penambahan Energi Baru dan Terbarukan (EBT) dalam skala besar, mengingat status Indonesia yang kaya potensi EBT. “Berdasarkan hitungan, (potensi EBT) diperkirakan mencapai 3.600 Gigawatt (GW), baik dari energi matahari, angin, panas bumi, arus laut, ombak, bioenergi, dan juga dari tenaga hidro,” […]

Continue Reading

Jokowi: RI Harus Kuasai Pasar dan Perluas Ekspor Ke Negara Nontradisional

Fokuskini – Presiden Joko Widodo menegaskan, Indonesia harus bisa menguasai pasar dan memperluas ekspor ke negara non-tradisional, seperti kawasan Timur Tengah, Asia Selatan, dan Afrika. Dirinya juga meminta pelaku usaha Indonesia untuk terus meningkatkan daya saing. Indonesia harus menjadi pelaku dan produsen yang berdaya saing dan menguasai pasar, tidak boleh hanya jadi pasar. “Saya juga […]

Continue Reading

Presiden Jokowi: YCH Juga Nanti di NTT, Maluku dan Aceh

Fokuskini – Presiden Joko Widodo meresmikan Papua Youth Creative Hub (PYCH), di Poros Wahno, Abepura, Provinsi Papua, hari Selasa tadi (21/3/2023). Jokowi menjelaskan bahwa, PYCH ini dibangun tidak lain dan tidak bukan guna meningkatkan peran generasi muda bangsa berkiprah lebih banyak lagi dalam konstelasi pembangunan. K,hususnya di Bumi Terbit Matahari Indonesia ini potensi anak-anak mudanya […]

Continue Reading

Imlek Nasional 2023: Jokowi Hormati Budaya Tolong Menolong

Fokuskini – Perayaan Imlek Nasional 2023 digelar secara meriah di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat pada Minggu (29/1/2023) mengangkat tema “Bersyukur, Bangkit, dan Maju Bersama.” Presiden Joko Widodo mengucapkan selamat tahun baru imlek, sembari menyambut harapan tahun yang baru ini dapat memberi kebahagiaan dan kesejahteraan bagi semua. “Kita patut bersyukur, kalau kita ingat tahun 2020 hingga […]

Continue Reading

Turun, Prevalensi Stunting di Indonesia

Fokuskini – Kementerian Kesehatan mengumumkan hasil Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) pada Rapat Kerja Nasional BKKBN, hari Rabu (25/1) dimana prevalensi stunting di Indonesia turun dari 24,4% di tahun 2021 menjadi 21,6% di 2022. Presiden Joko Widodo di forum rakernas tersebut mengatakan stunting bukan hanya urusan tinggi badan tetapi yang paling berbahaya adalah rendahnya kemampuan […]

Continue Reading

Presiden Jokowi: Sangat Penting, Pengembangan Stasiun Manggarai

Fokuskini – Presiden Joko Widodo mengatakan, pengembangan Stasiun Manggarai sangat penting untuk dilakukan. “Stasiun Manggarai merupakan salah satu stasiun dengan lalu lintas kereta api tersibuk di Indonesia, yang setiap harinya melayani pemberhentian KRL Commuter Line tujuan Jakarta Kota, Tanah Abang, dan Bekasi dengan jadwal dan penumpang yang sangat padat,” tambahnya saat meresmikan pengembangan Stasiun Manggarai […]

Continue Reading

Gerakan Ibu Hamil Sehat untuk Turunkan Angka Stunting

Fokuskini – Indonesia menargetkan penurunan angka stunting melalui gerakan ibu hamil sehat. Upaya ini termasuk dalam intervensi spesifik stunting sebelum kelahiran. Target penurunan stunting tahun 2024 adalah 14% dari 24,4% tahun 2021; atau sekitar 3,5% per tahun sesuai dengan target presiden Joko Widodo. Pihak pemerintah telah memetakan ada 12 provinsi prioritas penurunan stunting yang memiliki […]

Continue Reading

Hadir, Kemandirian Produksi Obat dan Vaksin di Indonesia

Fokuskini – Kemandirian produksi obat dan vaksin di dalam negeri dibuktikan dengan lahirnya vaksin dengan platform teknologi berbasis messenger RNA (mRNA) di Tanah Air. Produk ini merupakan buah dari pengembangan industri berbasis bioteknologi di Indonesia. Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin bersama Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan serta Kepala BPOM Penny K Lukito, mendampingi […]

Continue Reading