Disiarkan Langsung di RCTI, Timnas Indonesia U-16 Berharap Selalu Menang

Fokuskini – Bima Sakti selaku kepala pelatih mengungkapkan optimisme timnas Indonesia U-16 menjelang kualifikasi kejuaraan AFC U16 2020 yang dijadwalkan berlangsung pada 14-22 September 2019 di Stadion Madya dan Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta. Hasil dari sejumlah laga uji coba di Myanmar dan Qatar, disebutnya, sangat memberikan pengalaman berharga. Timnas Indonesia U-16 yang diasuhnya tergabung […]

Continue Reading

Indonesian Television Awards Tetap Setia Suarakan Selera Publik

Fokuskini – Bisa dibilang paling menyuarakan selera publik, tahun ke-4 kehadiran Indonesian Television Awards (ITA) telah berlangsung dengan masukan voting masyarakat pemirsa hingga 19 September 2019. Silakan pilih individu bintang televisi siapa saja dan program televisi apa saja yang layak disebut Terpopuler melalui media sosial Facebook (fanpage Indonesian TV Awards), Instagram (@IndonesianTVAwards), dan akses situs […]

Continue Reading

Luar Biasa “Warna Cerita Cinta” 30 Tahun RCTI: Yovie, Taemin dan Performer Aneka Genre

Fokuskini – Terhitung kurang dari dua hari lagi atau lusa, tepatnya hari Jumat (23/8/2019) mulai jam 19.30 WIB, mari bersama-sama nonton RCTI yang menyajikan luar biasanya kolaborasi musik aneka genre optimal antara paduan orkestrasi Yovie Widianto dengan Isyana Sarasvati, Afgan, Wali, Ayu Ting Ting, Ari Lasso, Rizky Febian, Rossa, Bunga Citra Lestari, Judika, Rendy Pandugo […]

Continue Reading

Manjakan Masyarakat Pemirsanya, RCTI dan Noah Persembahkan Konser “#ILOVERCTI30”

Fokuskini – Menjelang hari jadinya yang ke-30, RCTI sebagai stasiun televisi swasta pertama di Indonesia mempersembahkan konser keren bertajuk #ILOVERCTI30 demi untuk memanjakan masyarakat pemirsa setianya, disiarkan langsung Kamis malam ini (8/8/2019) mulai jam 22.15 WIB. “Dengan pentas hiburan yang berkualitas, pastinya!” janji Head of Production Operation RCTI, Fabian Dharmawan dalam keterangannya. Di semarak konser […]

Continue Reading

“RCTI 30 Fest”: Ahmad Abdul Janji Tampil Prima

Fokuskini – Keberadaan RCTI selaku stasiun televisi swasta pertama di republik ini pasti mengingatkan masyarakat pemirsa setianya dengan sinetron seri Si Doel, program musik DahSyat, film animasi Doraemon, liga utama Serie A Italia, kontes penyanyi pendatang baru Indonesian Idol hingga kemudian drama komedi Dunia Terbalik. Segala yang tertanam jadi memorabilia program RCTI tersebut bakal ikut […]

Continue Reading

Armand Maulana Punya Kenangan Terindah dengan RCTI

Fokuskini – 23 Agustus mendatang, RCTI telah mencapai usia ke-30. Ternyata banyak yang kembali jadi kenangan terindah, seperti pula dialami oleh Armand Maulana, bukan saja karena RCTI ikut membesarkan grup band Gigi yang didirikan vokalis intens ini bersama gitaris Dewa Budjana, dan Aria Baron yang beralih jadi manajer, serta bassis Thomas Ramdhan. Tetapi bahkan masih […]

Continue Reading

Tetap Berlangsung di Makassar, Final Leg Kedua “Kratingdaeng Piala Indonesia”

Fokuskini – PSSI telah menetapkan jadwal pelaksanaan pertandingan final leg kedua Kratingdaeng Piala Indonesia 2018/19 pada 6 Agustus mendatang. Laga tunda yang menimbulkan silang pendapat ini diagendakan berlangsung tetap di Stadion Andi Matalata, Makassar, Sulawesi Selatan. Disiarkan langsung di RCTI, pertandingan jaga gengsi ini dimulai pada pukul 15.30 WIB atau 16.30 WITA. “PSSI yakin, bahwa […]

Continue Reading

“Senior” Ismed Sofyan Masuk Nominasi Pemain Terbaik Kratingdaeng Piala Indonesia

Fokuskini – Enam pesepakbola dari Persija Jakarta dan PSM Makassar yaitu Tony Sucipto, Riko Simanjuntak, Ismed Sofyan (Persija) dan Muhammad Rahmat, Zulham Zamrun, serta Rasyid Bakrie (PSM) saling bersaing untuk meraih predikat pemain terbaik di turnamen Kratingdaeng Piala Indonesia 2018/19. Kepastian pengumumannya berlangsung seusai laga puncak final yang dijadwalkan berlangsung di Stadion Andi Mattalata, Makassar, […]

Continue Reading

RCTI Mengundang Warga Bandung Ikut Audisi Akbar “Indonesian Idol 10”

Fokuskini – Warga masyarakat kota Bandung dan sekitarnya silakan datang untuk mengikuti audisi akbar Indonesian Idol di Sasana Budaya Ganesha pada Kamis (25/7/2019). Syarat mengikuti Big Audition Indonesian Idol 2019, yaitu pria atau wanita Warga Negara Indonesia berusia 17-27 tahun, dengan memiliki kemampuan bernyanyi, dan belum pernah merilis rekaman album komersial Informasi lebih lanjut dapat […]

Continue Reading

Akhir Pekan Ini, Surabaya Jadi Arah Tujuan Audisi Akbar “Indonesian Idol X”

Fokuskini – Big Audition Indonesian Idol X pekan ini segera muncul menyapa warga Surabaya, tiada lain maksudnya untuk mewujudkan mimpi masyarakat ibukota Jawa Timur dan sekitarnya buat menjadi idola baru Indonesia. Jangan terlewati, karena pelaksanaan audisi akbar Indonesian Idol musim ini berlangsung hari Sabtu dan Minggu (20-21/7/2019) berlokasi di gedung Badan Kerjasama Kegiatan Kesejahteraan Sosial […]

Continue Reading