Happiest Lokal Senandungkan Lagu “Anak Kantoran”

Fokuskini – Sesudah merilis deretan singel berjudul “Orang Gila”, “Kereta Cepat”, dan “Toni, Margi!” — kini Happiest Lokal mengeluarkan singel terbaru berjudul Rotasi Seragam yang di rilis oleh label indie Jakarta,Sirkus Records. Rotasi Seragam sudah bisa didengarkan di semua platform digital. Materi lagu “Rotasi Seragam” ini berlatar belakang keresahan menjadi pekerja nine to five di Jakarta. […]

Continue Reading

Doa Iringi Pembagian Paket Donasi Forwan Buat Anggota yang Telah Wafat

Fokuskini – Sedikitnya ada 20 donatur yang turut mendukung kegiatan Forum Wartawan Hiburan (Forwan) Indonesia bertajuk Forwan Peduli Wartawan (FPW) 2020. Ke-20 pihak sponsor tersebut terdiri atas perusahaan/instansi maupun perorangan. Ada juga dari kalangan biasa maupun artis. Donatur dari perusahaan antara lain PT Mayora, PT Kino Indonesia Tbk, SCTV, Indosiar, PT. Melon, Nagaswara Music, Lazisnu, […]

Continue Reading

Gilirannya Depok, Aksi Sosial Forwan Berbagi “FPW 2020”

Fokuskini – Pandemi virus Korona baru (Covid-19) di satu sisi menyusahkan banyak pihak, karena tidak sedikit yang kehilangan penghasilan, dirumahkan bahkan sampai di-PHK. Namun di sisi lain, bencana non alam ini membuahkan sejumlah hal positif, salah satunya kesadaran berbagi pada sesama terasa semakin menguat dibandingkan masa sebelumnya. Kesadaran berbagi untuk mengurangi beban hidup sesama wartawan yang […]

Continue Reading

Teuku Zacky Senang Ikut Bantu Berdonasi Bersama Forwan

Fokuskini – Teuku Zacky, aktor dan model kelahiran Bandung, berusia 37 tahun, turut hadir membagikan paket donasi Forwan Peduli Wartawan atau FPW 2020 di Jakarta hari Senin (18/5/2020.) Pria keturunan Aceh ini berucap senang dan bangga bisa ikut terlibat. “Senang bisa turut berpartisipasi dan membantu bersama wartawan, mengingat wartawan salah satu dari sekian profesi yang terdampak […]

Continue Reading

Pandemi Covid-19: Forwan Bagikan Paket Bantuan, Ringankan Beban Wartawan

Fokuskini – Guna upaya meringankan beban kebutuhan nafkah belanja keseharian para pewarta akibat pandemi Covid-19, Forum Wartawan Hiburan (Forwan) Indonesia membagikan paket bantuan berlabel Forwan Peduli Wartawan atau FPW 2020 kepada 130 anggotanya.  Pendistribusian paket donasi tersebut terbagi sebarannya di empat lokasi yakni Jakarta, Depok, Bekasi, dan Tangerang. Taufiq Arief Denin selaku Ketua Panitia.dalam keterangannya […]

Continue Reading

Pandemi Covid-19: GSUI Terus Himpun Dana Sosial untuk Pekerja Seni

Fokuskini – Ditengah pandemi Covid-19, para pekerja seni terkena dampak krisis ekonomi. Apalagi, peraturan pemerintah di berbagai negara telah melarang pergelaran seni pertunjukan selama meluasnya wabah Korona baru ini. Harry Koko Santoso selaku CEO Deteksi Production dengan keprihatinannya melakukan program donasi Gerakan Rp 1000 Untuk Indonesia (GSUI). Menghimpun sumbangan sosial yang ditujukan untuk para pekerja seni […]

Continue Reading

Jaga Aturan! Museum Rock and Roll Hall of Fame Segera Dibuka Lagi

Fokuskini – Mewabahnya virus Korona baru pada kenyataannya tidak mampu menghentikan kegiatan bermusik secara total, tetapi tentu saja harus direlakan juga menutup berbagai kegiatan dan kunjungan di lokasi museum Rock and Roll Hall of Fame. Sampai berapa lama? Nah, jawaban atas pertanyaan itu akhirnya kini telah memperoleh jawaban melegakan langsung dari pimpinan utamanya yang juga […]

Continue Reading

Perayaan Tahun ke-20 PS Barcelona Ditunda hingga 2-6 Juni 2021

Fokuskini – Agenda ulang perayaan 20 tahun festival musik Primavera Sound Barcelona akhirnya diputuskan batal untuk terselenggara di pengujung Agustus 2020. PS Barcelona ditangguhkan pelaksanaannya sampai pada 2-6 Juni tahun depan. Di bagian keterangan pihak penyelenggara lewat laman situs resmi mereka, ikut diumumkan kepastian komitmen artis musisi pengisi panggung utama semuanya termasuk Iron Maiden, The Strokes, […]

Continue Reading

Pemain-pemain Kulit Hitam Khawatir Bila Premier League Segera Berlanjut

Fokuskini – Lampu hijau perizinan dari pihak pemerintah Inggris untuk kelanjutan komperisi liga utama, Premier League masih menimbulkan pertimbangan termasuk efek kekhawatiran utamanya yang menghantui para pesepakbola kulit hitam usia muda disana. Deputi pimpinan Professional Footballers Association, Bobby Barnes menyebut mereka prihatin terhadap faktor kesehatan bila laga sisa kompetisi liga primer Inggris berlanjut mulai Juni […]

Continue Reading

Peduli Jurnalis, Satas Transportindo dan Nia Daniati Sebar Bansos

Fokuskini – Kembali, komunitas dari kalangan wartawan Peduli Jurnalis bergerak menyebarkan bantuan sosial, tidak hanya kepada jurnalis terdampak wabah Covid-19 saja karena yang jadi sasaran adalah juga masyarakat umum terus disasar untuk dibantu. Kegiatan sosial ini dilakukan akhir pekan lalu, dengan pembagian 300 nasi kotak yang disebar di empat titik seputaran Jakarta Selatan dan Jakarta […]

Continue Reading