Covid-19 Tambahi Beban Juara Bertahan Atletico Madrid

Fokuskini – Atletico Madrid mengumumkan kabar jelek bahwa kiper utama mereka, Jan Oblak telah dites positif terjangkit Covid-19. “Pemain kami Jan Oblak telah dinyatakan positif Covid-19.” Bunyi pernyataan yang dikutip oleh Marca itu juga menyebut Oblak wajib menjalani isolasi sesuai dengan rekomendasi otoritas kesehatan setempat. Artinya, pesepakbola asal Slovenia itu diragukan bisa ambil bagian dalam […]

Continue Reading

Gizi yang Baik, Pondasi Penting untuk Anak

Fokuskini – Kondisi saat ini masih banyak anak yang tidak mendapatkan asupan gizi yang baik, sehingga terjadi kasus stunting. Asupan gizi yang baik didapatkan dari makanan yang tepat sesuai dan tersedia. Gizi yang baik adalah pondasi penting bagi anak untuk dapat tumbuh dan berkembang secara optimal, terutama di lingkungan rentan. Hasil survei Status Gizi Indonesia […]

Continue Reading

Menkominfo: “MotoGP Mandalika” Etalase Indonesia di Industri Olahraga

Fokuskini – Arena sirkuit balap tingkat dunia MotoGP Mandalika 2022 diagendakan berlangsung pada Maret mendatang. Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate menyatakan gelaran olahraga itu menjadi etalase industri olahraga Indonesia. Menurutnya, pemerintah Indonesia telah menyiapkan komunikasi publik untuk menyukseskan  sekaligus menunjukkan kepada dunia keberhasilan MotoGP Mandalika 2022. Menkominfo mengajak media massa untuk mendukung penyebaran […]

Continue Reading

Joe Satriani Terus Berkarya Meski Terkendala Pandemi

Fokuskini – Joe Satriani telah merilis lagu baru bertajuk “Sahara”, sebagai singel pertama yang diambil dari albumnya yang akan datang, Elephants of Mars. Album solo ke-19 dari Satriani ini segera dirilis pada 8 April mendatang melalui earMUSIC, dan seperti upaya banyak artis musisi di masa darurat pandemi, segala inspirasi mereka direkam dari jarak jauh saat […]

Continue Reading

Perbaikan Gizi Anak: Cegah Stunting dan Obesitas

Fokuskini (Kemenkes) – Indonesia saat ini masih dihadapkan dengan berbagai permasalahan gizi terutama gizi kurang atau stunting, dan gizi lebih atau obesitas. Ada beberapa upaya yang harus dilakukan oleh ibu, baik sebelum maupun setelah bayi lahir dalam mencegah stunting dan obesitas. Direktur Gizi Masyarakat Kementerian Kesehatan, Dr Dhian Probhoyekti SKM MA lewat keterangannya mengatakan permasalahan […]

Continue Reading

RCTI Kembali Hadirkan Cantik Cerdasnya “Miss Indonesia”

Fokuskini – Yayasan Miss Indonesia bersama RCTI kembali menggelar kontes beauty pageant bergengsi di Indonesia yakni Miss Indonesia. Audisinya sudah mulai berlangsung Sabtu (15/1/2022) yang dilakukan secara online melalui aplikasi RCTI+ dan igetSpot.  “Miss Indonesia yang sempat tertunda satu tahun pelaksanaannya akibat pandemi Covid-19 yang melanda Tanah Air, tahun ini akhirnya dapat kembali diadakan. Yayasan […]

Continue Reading

Kemenkes Kerjasama dengan 17 Platform “Telemedicine”

Fokuskini – Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyampaikan bahwa mayoritas pasien terkonfirmasi Covid-19 varian Omicron memiliki gejala ringan dan tidak bergejala, serta tidak membutuhkan perawatan yang serius di rumah sakit. Hanya perlu menjalani isolasi mandiri di rumah kediamannya dengan diberikan suplemen vitamin maupun obat terapi tambahan yang telah resmi diizinkan penggunaannya. ”Kenaikan transmisi (varian) Omicron […]

Continue Reading

Cuma Pilek, Flu, atau COVID-19?

Fokuskini – Para ahli mengatakan tes pengujian adalah cara terbaik untuk menentukannya, karena gejala penyakit dapat menjadi tumpang tindih mengidap di tubuh Anda. Virus yang menyebabkan pilek, flu, dan COVID-19 menyebar dengan cara yang sama — melalui tetesan dari hidung dan mulut orang yang terinfeksi. Dan mereka semua dapat menyebar sebelum seseorang menyadari bahwa mereka […]

Continue Reading

James Morrison Muncul Lagi dengan Lagu-lagu Terbaiknya

Fokuskini – James Morrison yang mengingatkan orang pada debut singel You Give Me Something bersiap merilis album mendatang, Greatest Hits di 11 Februari nanti. dan Jumat ini (7/1/2022) ia memberikan publik penggemarnya dengan singel baru yang menggoda, “Don’t Mess With Love”. “Don’t Mess With Love” menempatkan pucuk pop kontemporer pada karakter voice Motown dan R&B […]

Continue Reading

Kemenag Menyikapi Tren “Spirit Doll”

Fokuskini (Kemenag) – Boneka arwah atau spirit doll belakangan tengah menjadi tren. Mulai dari orang biasa hingga publik figur berbondong-bondong mengikuti tren adopsinya. Spirit doll yang banyak dimiliki para publik figur ini kebanyakan berwujud menyerupai bayi, yang kemudian mereka rawat layaknya anak beneran.  Dilansir dari berbagai sumber, ada yang berkeyakinan bahwa ada arwah yang bersemayam di dalam spirit doll. Sumber […]

Continue Reading