Suede Rayakan Ulang Tahun Ke-30 “Dog Man Star”
Fokuskini– Suede, kelompok alternatif rock asal Inggris merayakan ulang tahun ke 30 album studio kedua, Dog Man Star pada musim gugur ini dengan sasaran penikmat yang jauh lebih luas. Awalnya dirilis pada 10 Oktober 1994, Dog Man Star mendapat banyak pujian dan sukses secara komersial di Inggris dengan penjualan lebih dari 100.000 unit. Album ini […]
Continue Reading