Kemenkes Siapkan Penambahan 7 Laboratorium SHK Tahun Ini

Fokuskini – Wakil Menteri Kesehatan Dante Saksono Harbuwono menyebutkan kelainan hormon tiroid atau Hipotiroid Kongenital (HK) pada bayi lahir berisiko tinggi menyebabkan masalah kesehatan serius. Untuk itu diperlukan penanganan sedini mungkin, mengingat hormon tiroid memiliki peran penting untuk menunjang pertumbuhan dan perkembangan anak. ”Kalau anak-anak memiliki hormon tiroid normal maka pertumbuhan dan perkembangannya akan berlangsung […]

Continue Reading

Indonesia Kejar Kemandirian Bahan Baku Tradisional

Fokuskini – Kekayaan sumber daya hayati Indonesia merupakan sumber daya yang potensial di bidang farmasi yang selama ini belum dimanfaatkan sepenuhnya. Besarnya ketergantungan industri farmasi nasional terhadap bahan baku impor merupakan tantangan tersendiri dalam mencapai ketahanan kesehatan nasional. Dirjen Kefarmasian dan Alat Kesehatan Dr. Dra. Lucia Rizka Andalusia, Apt M.Pharm, MARS selanjutnya menyampaikan dalam Business […]

Continue Reading

Kemenkes Resmi Luncurkan “Biomedical & Genome Science Initiative”

Fokuskini – Dalam upaya menghadirkan layanan pengobatan yang presisi bagi masyarakat, Kementerian Kesehatan resmi meluncurkan Biomedical & Genome Science Initiative (BGSi) di Gedung Eijkman RSUPN Dr Cipto Mangunkusumo (RSCM), Jakarta, hari Minggu (14/8/2022). BGSi merupakan program inisiatif nasional pertama yang dibuat oleh Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin guna mengembangkan pengobatan yang lebih tepat bagi masyarakat. […]

Continue Reading

Wamenkes: Implementasi Transformasi Kesehatan Jiwa di 4 RSJ

Fokuskini – Peningkatan layanan kesehatan untuk seluruh siklus hidup terus ditingkatkan oleh Kementerian Kesehatan. Salah satu layanan yang diperkuat adalah layanan kesehatan jiwa yang merupakan salah satu fokus dari dua pilar transformasi sistem kesehatan, yakni transformasi layanan primer dan transformasi sistem rujukan. Melalui perubahan ini, nantinya layanan kesehatan jiwa yang berkaitan dengan upaya promotif, preventif, […]

Continue Reading

Indonesia Kejar Cakupan Imunisasi dengan “BIAN”

Fokuskini (Kemenkes) – Selama 2 tahun terakhir sejak 2020 – 2021 cakupan imunisasi dasar lengkap pada bayi turun drastis. Pada 2020 target imunisasi sebanyak 92% sementara cakupan yang dicapai 84%, pada 2021 imunisasi ditargetkan 93% namun cakupan yang dicapai 84%. Penurunan cakupan imunisasi diakibatkan oleh situasi darurat pandemi COVID-19. Ada sekitar lebih dari 1,7 juta […]

Continue Reading

WHO: “Cacar Monyet” Perlukan Perhatian Masyarakat Global

Fokuskini – Juru Bicara Kementerian Kesehatan dr Mohammad Syahril Sp P MPH mengatakan belum ada laporan kasus cacar monyet (monkeypox) di Indonesia. Kemenkes tetap melakukan sejumlah kewaspadaan untuk mencegah terjadinya penularan di Indonesia. ”Hingga saat ini belum ada kasus (cacar monyet) yang dilaporkan dari Indonesia,” katanya pada konferensi pers secara virtual di Jakarta, kemarin. Kementerian Kesehatan […]

Continue Reading

6 Dugaan Penyebab Hepatitis Akut

Fokuskini – Hingga saat ini kasus hepatitis akut di Indonesia masih belum diketahui penyababnya. Juru Bicara Kementerian Kesehatan dr Mohammad Syahril Sp P MPH mengungkapkan enam dugaan penyabab kasus hepatitis akut. 6 dugaan penyebab hepatitis akut itu berdasarkan data UK Health Security Agency antara lain adenovirus biasa, adenovirus varian baru, sindrom post-infeksi SARS-CoV-2, paparan obat, lingkungan, […]

Continue Reading

Pandemi Covid-19 Belum Resmi Dinyatakan Berakhir oleh WHO

Fokuskini – Pemerintah Indonesia mulai melonggarkan aturan pembatasan terkait pencegahan pandemi Covid-19 dengan memperbolehkan masyarakat untuk tidak memakai masker di ruang terbuka. Ini merupakan langkah awal memulai transisi dari pandemi ke endemi sesuai dengan kebijakan yang diumumkan sebelumnya oleh Presiden Joko Widodo. Salah satu hal terpenting untuk mencapai tahapan tersebut adalah pemahaman masyarakat terkait perilaku […]

Continue Reading

Pandemi Covid-19 Perparah Gangguan Kesehatan Jiwa

Fokuskini – Direktur Kesehatan Jiwa Kementerian Kesehatan drg Vensya Sitohang lewat keterangannya mengatakan, pandemi COVID-19 memberikan dampak di masyarakat. Sebagian orang mengalami masalah gangguan mental neurologis. ”Kondisi pandemi (COVID-19) memperparah ataupun semakin mempengaruhi kesehatan jiwa,” katanya pada konferensi pers di Hotel Conrad, Bali kemarin terkait rangkaian15th ASEAN Health Ministers Meeting. Angka prevalensinya meningkat satu sampai […]

Continue Reading

300 Ribu Posyandu Akan Direaktivasi

Fokuskini (Kemenkes) – Pemerintah Indonesia bersiap memperluas layanan kesehatan primer dengan mereaktivasi sekitar 300 ribu Posyandu di seluruh Indonesia. Pasalnya, fasilitas pelayanan kesehatan yang tersedia saat ini jumlahnya masih sangat terbatas, sehingga belum bisa menjangkau seluruh masyarakat. ”Sulit bagi pemerintah pusat maupun daerah untuk memberikan layanan kesehatan ke 80 ribu desa, 514 kabupaten/kota di 34 […]

Continue Reading